SOAL: Pemerograman
Linier
1.
Suatu perusahaan akan memproduksi 2
jenis produk yaitu Lemari dan Kursi. Untuk memproduksi 2 produk tersebut
dibutuhkan 2 kegiatan yaitu proses prakitan dan pengecatan. Perusahaan
menyediakan waktu 56 jam untuk proses perakitan, 60 jam untuk proses pengecatan.
Untuk produksi 1 unit Lemari diperlukan waktu 8 jam perakitan dan 5 jam
pengecatan. Untuk produksi 1 unit kursi diperlukan 7 jam perakitan dan 12 jam
pengecatan. Jika masing-masing produk Rp.200 ribu untuk lemari dan Rp.100 ribu
untuk kursi. Tentukan solusi optimal agar mendapat nilai maksimal.
produk
|
perakitan
|
pengecatan
|
laba
|
lemari
|
8
|
5
|
$200
|
kursi
|
7
|
12
|
$100
|
Total waktu
|
56/jam
|
60/jam
|
|
X= lemari
Y= kursi
Fungsi tujuan=
maksimalkan z=200x + 100y
o
Fungsi
Kendala
-
Fungsi
Perakitan = 8x + 7y<= 56
-
Fungsi
Pengecatan = 5x + 12y <= 60
·
Fungsi
Perakitan
Jika
x = 0 jika
y = 0
8x
+ 7y = 56 8x
+ 7y = 56
8(0)
+ 7y =56 8(0)
+ 7y = 56
7y = 56 8x = 56
Y = 8 (0,8)
x= 7 (7,0)
·
Fungsi
Pengecatan
Jika x = 0 jika y = 0
5x + 12y = 60 5x
+ 12y = 60
5(0) + 12y = 60 5x
+ 12(0) = 60
12y = 60 5x
= 60
Y = 5 (0,5) x = 12 (12,0)
Eliminasi:




61x=252
X=4,1
-
8x+7y=56
8(4,1)+7y=56
32,8+7y=56
7y=56-32,8
7y=23,2
Y=3,3
A=(0,8)
B=(4.1,3.3)
C=(12,0)
A=(0,8)
Z=200x+100y
Z=200(0)+100(8)
Z=800
B=(4.1,3.3)
Z=200x+100y
Z=(200(4.1)+100(3.3)
Z=820+330
Z=1150
C=(12.0)
Z=200x+100y
Z=200(12)+100(0)
Z=2400
Dengan demikian
dapat ditarik kesimpulan bahwa nilai optimal ada pada titik C(12,0) senilai
Rp.2400
Tidak ada komentar:
Posting Komentar